Author: Cucu Agustiani

Tak sengaja keluar dari akun Google atau kamu baru saja membeli HP baru? Cara login akun Google sangat penting untuk kamu ketahui. Hampir semua gadget saat ini menggunakan jasa Google untuk pengalaman penggunaan yang lebih maksimal. Google sendiri diluncurkan oleh perusahaan Amerika khusus untuk jasa dan produk internet. Tak bisa dipungkiri, di zaman serba digital ini internet sangatlah diperlukan. Hampir semua aktivitas sekarang ini dipermudah oleh layanan Google yang bisa dinikmati dengan internet. Google menyediakan berbagai layanan seperti Google Search, Google Lens, Google Maps, Chrome, YouTube, Google Meet, Google Mail, Google Drive, Google Berita, dan lain-lain. Di antara atau bahkan…

Read More

Merasa kerepotan ketika nonton namun harus membuka aplikasi lain? Kamu bisa mengatasinya dengan cara minimize YouTube. Pengguna smartphone pastinya sudah tidak asing lagi dengan yang namanya YouTube. Aplikasi ini merupakan platform streaming video yang populer, termasuk di Indonesia. Aplikasi tersebut menyuguhkan banyak kategori konten video yang berasal dari para konten kreator yang tersebar di seluruh dunia. YouTube menyediakan berbagai konten seperti video musik, series film, konten game, mode, kecantikan, edukasi, kuliner, berita, hiburan, dan lain sebagainya. Sehingga, tak heran jika aplikasi yang satu ini sangat populer dan banyak digunakan oleh berbagai kalangan di setiap harinya. Apalagi, konten video yang ada…

Read More

Realme telah mengkonfirmasi bahwa pihaknya akan meluncurkan smartphone Realme 10T 5G pada 21 Maret. Sebelumnya, Realme menghadirkan seri Realme 10 yang terdiri dari empat anggota ditambah dengan satu edisi khusus. Selain mengumumkan jadwal peluncuran yang akan digelar pada pukul 4 sore waktu setempat, perusahaan juga mengungkap fitur-fitur utama dari perangkat tersebut. Smartphone pabrikan Cina ini akan hadir dengan chipset Dimensity 810 5G yang dipadukan dengan penyimpanan internal 256GB. Perangkat memiliki layar yang mendukung refresh rate 90Hz Ultra Smooth. Sementara bagian belakang perangkat membawa tiga unit kamera yang dipimpin sensor utama 50MP. Ketiga kameranya disematkan tanpa modul bersama dengan LED flash.…

Read More

Dari banyaknya pengguna email, tak sedikit diantaranya yang mencari tahu bagaimana cara melihat alamat email sendiri. Hal tersebut biasanya karena lupa dengan alamat email yang digunakan. Email atau Electronic Mail sangat berperan penting pada saat ini. Email yang awalnya merupakan media untuk berkirim surat elektronik, kini menjadi hal penting untuk bisa mengakses berbagai layanan digital. Hingga saat ini, sudah banyak penyedia layanan elektronik mail. Diantaranya, ada Google Mail atau Gmail, Yahoo, Outlook, Zoho, dan lain-lain. Layanan email yang banyak dipilih terutama oleh pengguna Android adalah Google Mail atau Gmail. Alamat Gmail sangatlah diperlukan untuk berkirim pesan elektronik, bahkan untuk mengakses…

Read More

Cara mengatasi kartu SIM tidak terbaca perlu diketahui pengguna ponsel baik itu merk Oppo, maupun yang lainnya. Pasalnya, masalah tersebut bisa saja terjadi secara tiba-tiba baik pada kartu SIM lama atau baru sekalipun. Kartu SIM (Subscriber Identity Module) merupakan sebuah kartu pintar yang dibenamkan pada handphone dan menyimpan pengenal jasa penyedia telekomunikasi. SIM card memiliki peran penting dalam keberlangsungan komunikasi. Dengan adanya kartu SIM yang menghasilkan koneksi jaringan seluler, pengguna handphone atau HP bisa mengirim SMS, melakukan panggilan, mengakses internet, hingga melakukan transaksi menggunakan pulsa. Dalam penggunaan handphone, tak jarang pengguna yang kebingungan ketika kartu tidak bisa digunakan yang ditandai…

Read More

Vivo diprediksi tengah mempersiapkan peluncuran smartphone mid-range terbaru untuk pasar global yang dijuluki Vivo T2x. Smartphone tersebut telah dirilis lebih dulu di negara asalnya, Cina, pada tahun lalu. Handset hadir dengan spesifikasi yang layak serta desain yang cukup familiar. Meskipun hingga saat ini tidak ada konfirmasi resmi dari pihak perusahaan terkait peluncuran T2x ke pasar internasional, namun kemunculan perangkat di situs sertifikasi Google Play Console memberikan isyarat. Munculnya penerus dari Vivo T1x pada situs tersebut menandakan bahwa peluncurannya di pasar internasional tidak akan lama lagi. Dikutip dari Gizmochina, Selasa (14/03/2023), Vivo T2x telah terlihat di Google Play Console dengan chipset…

Read More

Cara membersihkan layar HP seringkali tidak diperhatikan oleh pengguna. Padahal, membersihkannya perlu dengan langkah tepat agar tidak menimbulkan kerusakan pada komponen. Di zaman serba digital ini, smartphone atau yang biasa disebut dengan HP menjadi alat yang sering digunakan setiap hari, bahkan di setiap waktu. Dengan kegunaannya yang mampu memudahkan hampir seluruh aktivitas pengguna, tak sedikit bahkan hampir semua orang kini membawa smartphone kemana pun. Dimanapun dan kapanpun, smartphone dengan kecanggihan teknologi yang dibawanya dirancang untuk bisa digunakan untuk menunjang berbagai aktivitas manusia. Selain untuk komunikasi sebagai fungsi utamanya, smartphone juga bisa digunakan untuk hal lain, seperti transaksi online, bisnis, mengakses…

Read More

Cara membuat stiker WA tanpa aplikasi bisa dilakukan dengan mudah melalui situs website baik itu melalui laptop/PC atau bisa juga pakai HP. Pengguna WhatsApp pastinya sudah tidak asing lagi dengan yang namanya stiker. Stiker merupakan salah satu fitur yang tersedia di hampir semua aplikasi media sosial serta aplikasi pesan online, termasuk WhatsApp. WhatsApp menjadi salah satu aplikasi yang dianggap wajib ada di setiap smartphone. Pasalnya, kini pengguna gadget termasuk smartphone kebanyakan memilih aplikasi WhatsApp untuk berkomunikasi di setiap harinya. WhatsApp memiliki tampilan sederhana yang user friendly atau mudah digunakan oleh pengguna berbagai kalangan. Meskipun tampilannya sederhana, namun aplikasi populer ini…

Read More

Baru sadar belum logout WhatsApp dari laptop/PC? Tenang saja, kamu bisa logout dimanapun dengan cara logout WhatsApp web dari HP. Cara ini sangat berguna ketika kamu lupa logout WhatsApp setelah menggunakannya di laptop atau komputer kantor atau teman. Kejadian lupa logout dari perangkat tersebut pastinya membuat kamu khawatir jika akun WhatsApp kamu diakses oleh orang lain. Bagaimana tidak, WhatsApp kerap dipakai setiap hari untuk berkomunikasi baik komunikasi yang bersifat formal maupun informal. Penggunaannya untuk komunikasi dan juga untuk kelancaran dalam pekerjaan berbasis digital tak jarang pengguna yang mengakses WhatsApp melalui laptop/PC. Hal tersebut agar lebih efisien tanpa perlu bolak-balik buka…

Read More

iQOO dipastikan akan segera menghadirkan smartphone terbarunya yang bernama iQOO Z7 Series ke pasar Tanah Air. Seri tersebut terdiri dari dua model, yakni model reguler, dan Z7x. Seri Z7 akan menjadi smartphone iQOO kedua yang diboyong ke Indonesia setelah iQOO 11 pada akhir tahun lalu. Berdasarkan pantauan Hallo GSM, dua smartphone iQOO berjaringan 5G telah terdaftar di situs sertifikasi resmi yang menandakan bahwa keduanya telah mengantongi izin edar di Indonesia. Model reguler yakni iQOO Z7 muncul di situs sertifikasi Postel Ditjen SDPPI dengan menyandang nomor model iQOO I2213. Perangkat yang diajukan oleh PT. Vivo Mobile Indonesia tersebut juga tercatat bersama…

Read More