Close Menu
    Facebook X (Twitter) Instagram
    • Kontak
    • Tentang
    • Privacy
    • Disclaimer
    • Terms
    X (Twitter)
    Hallo GSMHallo GSM
    • Home
    • News
    • Aplikasi
    • Harga HP
    • Review
    • Tips & Trik
    Hallo GSMHallo GSM
    Home»Aplikasi»8 Aplikasi Tombol Kembali, Home, dan Recent Untuk Android
    Aplikasi

    8 Aplikasi Tombol Kembali, Home, dan Recent Untuk Android

    Utari NoviUtari NoviNovember 18, 2021
    Share Facebook WhatsApp Twitter Telegram Pinterest LinkedIn Tumblr Reddit
    Aplikasi Tombol Kembali
    Aplikasi Tombol Kembali. (IST)

    Aplikasi tombol kembali menjadi aplikasi yang paling membantu dan menjadi solusi tepat ketika tombol kembali (back) smartphone sedang bermasalah atau eror.

    Dari sekian banyaknya tombol di smartphone, tombol kembali menjadi salah satu yang mempunyai peran penting dalam penggunaan smartphone.

    Sehingga ketika tombol kembali sedang bermasalah, akan berdampak pula pada penggunaan smartphone. Tapi jangan khawatir, jika belum sempat memperbaiki tombol back yang bermasalah, kalian bisa mengatasinya dengan bantuan aplikasi.

    Sebelum menggunakannya, kamu tentu harus menginstall aplikasinya terlebih dahulu. Dan beberapa rekomendasi aplikasinya telah kami siapkan di bawah ini!

    Aplikasi Tombol Kembali Untuk HP Android

    Berikut ini beberapa aplikasi tombol kembali yang bisa digunakan di berbagai smartphone Android, seperti Xiaomi, Samsung, Oppo, Vivo, Asus, dan lainnya.

    Back Button – Assistive Touch

    Back Button Assistive Touch - Aplikasi Tombol Kembali
    Back Button – Assistive Touch. (IST)

    Sesuai namanya, Back Button merupakan apk tombol kembali yang bisa kalian andalkan ketika tombol kembali di ponsel kalian tidak berfungsi dengan baik. Atau bisa juga untuk berjaga-jaga agar tombol kembali tidak cepat eror.

    Aplikasi ini akan tampil di layar ponselmu dengan aksebilitas yang mudah, sehingga pengguna takkan kebingungan dalam menggunakannya. Tombolnya akan tampil melayang di sebelah kanan tengah layar ponselmu.

    Jika ingin menambahkan fungsi tombol lain, misal home dan recent, silakan aktifkan fitur Long Click Action. Back Button – Assistive Touch dapat diunduh secara gratis di Google Play Store, buat yang tertarik menggunakannya buruan download sekarang juga!

    Pie Control – Aplikasi Tombol Kembali

    Pie Control Aplikasi Tombol Kembali
    Pie Control. (IST)

    Berikutnya kamu bisa menggunakan Pie Control. Aplikasi ini memiliki fitur berupa berbagai kustomisasi default fitur bawaan smartphone.

    Di antaranya seperti jam persentase dan penggunaan baterai. Lalu ada juga tombol navigasi utama seperti tombol home, back, recent, dan beberapa shortcut yang bisa kalian pilih sesuai keinginan.

    Tampilan navigasi Pie Control dapat ditampilkan dari berbagai sisi. Kamu pun bisa menyesuaikannya dengan keinginan dan kenyamanan.

    BACA JUGA: Aplikasi Screenshot PC dengan Hasil Terbaik

    Back Button (No root)

    Back Button No root
    Back Button (No root). (IST)

    Aplikasi alternatif pengganti tombol back selanjutnya ada Back Button (No root). Aplikasi dapat menampilkan navigasi secara langsung di dalam layar.

    Sehingga aplikasi ini bisa menjadi solusi ketika tombol penting di ponselmu, seperti back, home, dan recent apps sedang tidak berfungsi. Kamu pun bisa menempatkan tombolnya sesuai dengan keinginan, bisa vertikal atau horizontal.

    Selain itu, kamu juga bisa mengatur tingkat transpransi dari tombol. Sungguh menarik untuk digunakan bukan?

    Soft Keys – Home Back Button

    Soft Keys Home Back Button
    Soft Keys – Home Back Button. (IST)

    Soft Keys – Home Back Button juga merupakan aplikasi tombol kembali yang recommended untuk digunakan. Pasalnya, aplikasi ini dapat di-download secara gratis dan tidak perlu root.

    Dengan memberi akses administrator, maka tombol back, home, dan recent app virtual akan tampil di layar ponselmu, tentu fungsinya sama dengan tombol fisik atau tombol OnScreen.

    Tombol Kembali – Back button

    Tombol Kembali Back button
    Tombol Kembali – Back button. (IST)

    Tombol Kembali – Back button dapat diandalkan jika tombol fisik smartphone-mu sedang eror. Selain sebagai pengganti tombol kembali, apk ini juga menampilkan tombol home dan recent.

    Tombol kembali dapat ditarik ke mana saja yang kamu inginkan, kamu pun bisa menyematkan dan menonaktifkan penarikan. Seru banget!

    Tak hanya itu, kalian pun bisa mengatur warna tombol hingga warna background, bisa juga membuat tombol dengan transparansi.

    Sama seperti beberapa aplikasi sebelumnya, Tombol Kembali – Back button juga bisa di-download secara gratis di Google Play Store.

    Assistive Touch untuk Android – Aplikasi Tombol Kembali

    Assistive Touch untuk Android sangat menarik untuk digunakan. Pasalnya, aplikasi ini dapat berfungsi layaknya 3D Touch di iPhone yang isinya beragam shortcut dan menu-menu lainnya.

    Kamu pun bebas memilih shortcut atau menunya, bisa juga menambahkan tombol home, recent, dan back. Kalian tak perlu khawatir soal penggunaannya, karena Assistive Touch untuk Android memiliki tampilan yang simple.

    Navigation Bar (Back, Home, Recent Button)

    Navigation Bar Back Home Recent Button
    Navigation Bar (Back, Home, Recent Button). (IST)

    Jika beberapa aplikasi tadi belum ada yang cocok, mungkin aplikasi berikutnya ini bisa menjadi pilihanmu selanjutnya. Aplikasi tersebut adalah Navigation Bar (Back, Home, Recent Button).

    Sesuai namanya, aplikasi ini bisa menjadi navigation bar layaknya tombol OnScreen. Pengguna pun bisa memilih warna berbeda sesuai keinginan.

    Lalu, kelebihannya adalah tombol virtual apk ini dapat disembunyikan secara otomatis supaya tidak mengganggu ketika kamu beraktivitas di layar ponsel.

    Simple Control – Navigation bar

    Simple Control Navigation bar
    Simple Control – Navigation bar. (IST)

    Seperti namanya, aplikasi tombol kembali, home, dan recent yang berikutnya ini sangat simple untuk digunakan oleh setiap penggunanya.

    Pengguna Simple Control – Navigation bar bisa memilih salah satu dari beberapa icon yang disediakan. Lalu, bisa juga dengan mudah mengaturbtata letak dan ukurannya.

    Menariknya, aplikasi yang telah diunduh lebih dari 10 juta pengguna ini memiliki ukuran yang ringan, yaitu 3,4 MB saja ketika pertama kali diunduh.

    BACA JUGA: Aplikasi Root Android Terbaik dan Terbukti Paling Ampuh

    Sekian rekomendasi aplikasi pengganti tombol kembali, home, dan recent yang bisa kalian pilih. Semoga bermanfaat.

    Share. Facebook WhatsApp Telegram Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr

    Artikel Terkait

    Aplikasi

    8 Aplikasi Olahraga untuk Wanita, Tetap Bugar Meski dari Rumah

    May 8, 2025
    Aplikasi

    6 Aplikasi Make Up Wajah Sendiri di HP, Coba Sekarang!

    April 28, 2025
    Aplikasi

    6 Aplikasi Pemotong Lagu di HP Terbaik dan Gratis

    April 22, 2025
    Add A Comment

    Comments are closed.

    Tips & Trik
    Tips & Trik

    Cara Reset FYP TikTok di HP Agar Konten Tidak Membosankan

    Cucu AgustianiMay 10, 2025
    News
    News

    HP Vivo Y300 GT Meluncur, Punya Baterai 7.620mAh dan SoC Dimensity 8400

    Cucu AgustianiMay 9, 2025
    News
    News

    Samsung Galaxy F56 Resmi Diluncurkan dengan Bodi Paling Tipis, Harganya?

    Cucu AgustianiMay 9, 2025
    News
    News

    Infinix Siap Boyong Tablet Infinix XPad SE dan Infinix XPad GT ke Indonesia

    Cucu AgustianiMay 9, 2025
    SMARTPHONE TERBARU
    • Tecno Camon 40 Pro Tecno Camon 40 Pro Rp2.699.000
    • Tecno Camon 40 Tecno Camon 40 Rp9.999.999
    • Realme GT7 Realme GT7 Rp5.999.000
    • Honor X70i Honor X70i Rp3.299.000
    • Honor GT Pro Honor GT Pro Rp9.199.000
    • Vivo iQOO Z10 Turbo Pro Vivo iQOO Z10 Turbo Pro Rp4.599.000
    • Kontak
    • Tentang
    • Privacy
    • Disclaimer
    • Terms
    © 2025 Hallo GSM.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.