1. Home
  2. Handphone
  3. Haier

HaierDaftar Harga HP Haier Terbaru dan Spesifikasinya

  • Haier L8

    Rp2.999.000
    • Layar: LTPS IPS LCD capacitive touchscreen
    • Prosesor: Qualcomm Snapdragon 450
    • Memori Internal: 32 GB
    • RAM: 3 GB
    • Kamera: Belakang Dual 12 MP + 2 MP, Depan 8 MP
    • Sistem operasi: Android 7.1 Nougat
    8.0
  • Haier L7

    Rp1.199.000
    • Layar: IPS LCD 5.5 inci
    • Prosesor: Qualcomm Snapdragon 430
    • Memori Internal: 32 GB
    • RAM: 3 GB
    • Kamera: Belakang 13 MP, Depan 5 MP
    • Sistem operasi: Android 7.1 Nougat
    5.8
  • Haier I6

    Rp1.899.000
    • Layar: LTPS IPS LCD capacitive touchscreen
    • Prosesor: Mediatek MT675
    • Memori Internal: 32 GB
    • RAM: 3 GB
    • Kamera: Belakang 13 MP, Depan 8 MP
    • Sistem operasi: Android 7.1 Nougat
    7.6
  • Haier G7

    Rp900.000
    • Layar: IPS LCD capacitive touchscreen
    • Prosesor: Mediatek MT6737
    • Memori Internal: 16 GB
    • RAM: 1 GB
    • Kamera: Belakang 8 MP, Depan 5 MP
    • Sistem operasi: Android 7.0 Nougat
    8.0
  • Haier G51

    Rp799.000
    • Layar: IPS LCD capacitive touchscreen
    • Prosesor: Mediatek MT6737M
    • Memori Internal: 8 GB
    • RAM: 1 GB
    • Kamera: Belakang 5 MP, Depan 5 MP
    • Sistem operasi: Android 7.0 Nougat
    6.8


Menurut Anda berapa kisaran harga hp Haier? Kebutuhan gadget dewasa ini semakin meningkat, bahkan peminatnya bukan hanya orang dewasa saja. Contohnya, vendor hp Haier asal Tiongkok berhasil memproduksi ponsel pintar lantas mendistribusikannya di sejumlah negara termasuk Indonesia.

Daftar Spesifikasi HP Haier

Desain

HP Haier memiliki lengkungan desain yang cantik, bodi belakang yang mulus dengan varian warna kuning, gold, hitam, ocean hingga toska. Dimensi hp Haier hampir sama seperti smartphone pada umumnya dengan rata-rata ukuran 5 inci.

Ukuran ini sudah cukup besar dan lega terutama untuk menyaksikan video atau bermain games. Ukuran 5 inci bahkan lebih nyaman untuk digenggam satu tangan bahkan disimpan dalam saku kemeja.

Teknologi layar pada hp Haier sudah cukup baik dengan resolusi layar 720×1440 pixels. Fitur proteksinya juga tidak bisa dipandang sepele karena Haier telah menambahkan teknologi Asahi Dragontrail Glass.

Performa

Sebagai salah satu vendor ponsel asli Tiongkok, Haier memilih OS Android sebagai software utamanya. Dengan dukungan Android, ponsel ini mampu menjalankan berbagai aplikasi mobile dengan mudah dan lancar.

HP Haier menggunakan chipset MediaTek, CPU octa-core juga GPU Mali. Ketiga kombinasi tersebut mampu memberikan pengalaman mobile yang baik dan menyenangkan terutama untuk kegiatan mobile ringan ke menengah.

Dapur pacu hp Haier tentunya mengikuti perkembangan tren tidak serta merta bertahan pada teknologi yang sama. Bila Anda mencari ponsel dengan software terbaru, maka pilih hp Haier keluaran terbaru di pasaran.

Spesifikasi hp Haier selanjutnya adalah kapasitas RAM dan ROM yang disesuaikan dengan market ponsel di kelas entry level. Jika yang Anda cari adalah ponsel RAM 2GB dengan ROM 16GB maka hp Haier adalah pilihan terbaik.

Kamera

HP Haier diproduksi dengan dual camera yang masing-masing resolusinya 13 MP dan 8 MP. Selain resolusi kamera yang cukup bagus, fitur kamera HP Haier juga terbilang tangguh. Pengguna ponsel bisa memanfaatkan fitur LED flash, panorama atau HDR untuk menghasilkan gambar berkualitas.

Selain ketiga fitur tersebut, hp Haier juga menawarkan fitur face beauty yang memungkinkan pengguna menciptakan potret sesuai kebutuhan. Kualitas foto hp Haier yang bagus terkadang dimanfaatkan pengguna untuk update story di sosial media.

Fitur

Dari review hp Haier lainnya, kami menemukan beberapa fitur menarik salah satunya fitur fingerprint. Fitur fingerpint memudahkan pengguna untuk menciptakan sistem keamanan bagi ponsel mereka. Cara kerja teknologi ini juga sangat menarik dan mudah bisa dipelajari dengan cepat oleh pengguna ponselnya.

Gadget ini masih mendukung fitur FM radio, sangat cocok bagi Anda yang tidak bisa lepas dari musik. Khusus pengguna yang hobi browsing internet, hp Haier tersedia dengan konektivitas Wi-Fi dan berbagai jaringan internet termasuk 4G LTE.

Baterai

Tidak berbeda jauh dengan hp kelas entry level lainnya, hp Haier menawarkan kapasitas baterai 3.000 mAh. Kapasitas baterai tersebut sudah cukup besar terutama jika Anda tidak membutuhkan mobilitas tinggi untuk bermain gaming.

Setidaknya ponsel dapat bertahan satu hari penuh atau beberapa jam dengan pemakaian tingkat tinggi. Anda hanya perlu menyesuaikan saja mobilitas dengan kemampuan hp Haier.

Daftar Harga HP Haier Terbaru

Apa harga hp Haier ini mahal? Sebagaimana penjelasan kami sebelumnya, vendor ini membidik kelas menengah ke bawah otomatis harga ponselnya sangat bersahabat. Konsumen bisa belanja ponsel Haier mulai harga Rp700 ribuan – Rp2 jutaan saja. Untuk mobilitas tinggi, Anda bisa belanja hp yang harganya lebih premium sementara untuk penggunaan ringan pilih ponsel yang lebih terjangkau.

MerkView All

Show More Brands
Enable referrer and click cookie to search for prowebber